MA Sunniyyah Selo

Grobogan, – Alhamdulillah, gerakan Pramuka MA Sunniyyah Selo kembali menorehkan prestasi gemilang dan mengharumkan nama madrasah. Pada Perkemahan Wirakarya ke VII yang diselenggarakan oleh Kwartir Cabang (Kwarcab) Grobogan, para peserta dari MA Sunniyyah Selo berhasil meraih sejumlah penghargaan bergengsi. Dalam kegiatan tersebut, MA Sunniyyah Selo berhasil meraih Juara 1 dalam Lomba Induk Semang, serta Juara 3 dalam

Grobogan, 26 Juli 2024 — Galih Ikhsan Saputra, siswa Madrasah Aliyah (MA) Sunniyyah Selo, berhasil meraih Juara 2 dalam Bidang Geografi pada Kompetisi Sains Madrasah (KSM) tingkat Kabupaten Grobogan. Penghargaan ini diserahkan pada Jumat, 26 Juli 2024, dalam sebuah upacara yang berlangsung di kantor Kementerian Agama Kabupaten Grobogan. Piala kejuaraan diberikan langsung oleh Kepala Kantor Kementerian Agama

Selo, 24 Juli 2024 — Madrasah Aliyah (MA) Sunniyyah Selo menerima kunjungan dari Ikatan Penyuluh Agama Republik Indonesia (IPARI) Kabupaten Grobogan pada Rabu, 24 Juli 2024. Kunjungan ini bertujuan untuk melakukan sosialisasi program Bimbingan Remaja Usia Sekolah (BRUS) kepada peserta didik kelas X. Acara sosialisasi ini mengusung tema “Terampil Mengolah Diri Menuju Generasi Qurani”. Melalui tema tersebut,

Grobogan, Senin (22/7) – Kepala Madrasah Aliyah (MA) Sunniyyah Selo, Bapak Choerur Rosad, menyerahkan penghargaan kepada peserta didik berprestasi setelah upacara bendera yang dilaksanakan di halaman madrasah. Penghargaan tersebut diberikan kepada para juara Kompetisi Sains Madrasah (KSM) tingkat Kabupaten Grobogan dan juara lomba Patroli Keamanan Sekolah (PKS) tingkat SMA/SMK/MA. Acara penyerahan penghargaan ini merupakan bentuk ungkapan terima

Selo, 18 Juli 2024 – Pelaksanaan Masa Ta’aruf Siswa Madrasah (MATSAMA) di MA Sunniyyah Selo telah berakhir dengan sukses. Kegiatan yang berlangsung selama tiga hari ini dimulai pada hari Senin (15/7/2024) dengan upacara pembukaan yang meriah. Kepala MA Sunniyyah, Bapak Choerur Rosad, membuka acara dengan pengalungan tanda peserta secara simbolis kepada perwakilan siswa baru. Hari pertama diisi

Selo, 13 Juli 2024 – MA Sunniyyah menggelar pertemuan orang tua/wali peserta didik baru pada Sabtu (13/7/2024). Acara yang berlangsung di aula madrasah ini dihadiri oleh Ketua Yayasan Sunniyyah Selo dan Ketua Komite MA Sunniyyah. Pertemuan ini bertujuan untuk mensosialisasikan kegiatan belajar mengajar serta program madrasah kepada para orang tua dan wali siswa. Dalam sambutannya, Ketua Yayasan

   Senin, 20 Mei 2024 siswa dan siswi kelas X dan XI Ma Sunniyyah Selo melaksanakan penilaian Assesment Sumatif Akhir Tahun Pelajaran 2023-2024 yang dimulai pada tanggal 20 Mei 2024 dan akan berakhir pada tanggal 29 Mei 2024. Asesmen Sumatif Akhir Tahun (ASAT) bagi siswa kelas X dan XI akan dilaksanakan selama 8 hari dengan berbasis online,

Assalamu’alaikum. Wr. Wb Di umumkan kepada semua Peserta Didik Kelas XII IPA/IPS/Agama Tahun Pelajaran 2023/2024 untuk hasil pengumuman Kelulusan bisa di buka dengan cara mengklik tautan di bawah ini :

  Upacara peringatan Hari Pendidikan Nasional di MA Sunniyyah, Kamis (2/5/2024). Pembina upacara Bapak Moh Junaidi Royyani dalam kesempatan ini membacakan pidato Mendikbudristek Republik Indonesia. “Kita sudah mendengar lagi anak-anak Indonesia berani bermimpi karena mereka merasa merdeka saat belajar di kelas. Kita sudah melihat lagi guru-guru yang berani mencoba hal-hal baru karena mereka mendapatkan kepercayaan untuk mengenal

MA Sunniyyah Selo telah meraih banyak prestasi di tahun 2023 ini. Setelah kembali memperoleh akreditasi unggul pada bulan Mei lalu, kini MA Sunniyyah Selo meraih penghargaan bergengsi sebagai Sekolah Adiwiyata Nasional Tahun 2023 dari Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan RI dan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi RI. Diserahkan langsung oleh Menteri Lingkungan Hidup & Kehutanan, Dr.