Siswa MA Sunniyyah Selo Raih Prestasi di Kejuaraan Pramuka Garuda, Siap Wakili Grobogan di Tingkat Provinsi
Ahmad Miftahur Royyan Al Hadi (XII Agama 1) dan Dini Ayuk Wulandari (XII MIPA 2) meraih prestasi gemilang dengan menerima piala Kejuaraan Pramuka Garuda Berprestasi dari Bupati Grobogan, Ibu Sri Sumarni, S.H., M.M. Sebagai peraih juara 1 untuk kategori putera dan puteri, Royyan dan Dini berhasil mengharumkan nama MA Sunniyyah Selo serta Kwarcab Grobogan. Prestasi ini tidak Lanjut membaca →










